Makalah PENGARUH PEMBERIAN KEONG TERHADAP KUALITAS
TELUR ITIK
A.Pemilihan Masalah
Telur itik yang dihasilkan dari itik
yang diberi makan tepung keong kualitas kuning telurnya tersebut
kemerah-merahan.
B. Perumusan Masalah
C.Pengumpulan Keterangan
Bebek atau Itik merupakan jenis unggas yang paling mudah perawatannya,
artinya jenis pakannya sangatlah fleksibel, diberi makan apapun pokoknya jenis
makanan yang tidak basi, mereka mau saja. Seperti tepung keong, tepung
keong adalah Keong emas baik digunakan untuk campuran pakan itik karna hewan
air ini mengandung banyak protein dan kalsium. Pemberian dalam bentuk segar
dapat menyebabkan pengaruh negatif terhadap ternak, yaitu dapat menyebabkan
penurunan produksi ternak karna di dalam lendir keong tersebut terdapat suatu
zat anti nutrisi yang dapat menghambat pertumbuhan ternak. Oleh sebab itu
dianjurkan menggunakan keong emas yang telah direbus, karna zat anti nutrisi
yang ada akan berkurang atau bahkan hilang setelah proses perebusan selama
15-20 menit.
D. Penyusunan hipotesis.
Setelah pemberian tepung keong, telur
itik memiliki kualitas yang baik yaitu kuning telur menjadi kejingga-jinggaan.
E. Pengujian hipotesis.
Untuk menguji hipotesis tersebut, kita
dapat melakukan percobaan, sebagai berikut :
1. Beri makan 4 ekor itik, 2 ekor dengan tepung keong, dan 2 sisanya dengan
dedak.
2. Tunggu itik sampai menghasilkan telur.
3. Setelah telur dihasilkan, pecahkan satu telur dari itik yang diberimakan
tepung keong dan satu telur dari itik yang diberi makan dedak.
4. Bandingkan dua kuning telur tersebut.
Kuning telur yang berwarna kejingga jinggaan merupakan
hasil dari itik yang di beri makan tepung keong.
dan kuning telur yang berwarna kuning di beri makan dedak.
dan kuning telur yang berwarna kuning di beri makan dedak.
F. Pengolahan data.
No.
|
Jumlah Itik
|
Jenis Pakan
|
Massa Pakan
|
Warna Kuning Telur
|
|
Tepung keong
|
Dedak
|
||||
1.
|
2 ekor
|
320 gr/hari
|
Kejingga-jinggaan
|
||
2.
|
2 ekor
|
320 gr/hari
|
Kuning
|
G. Pengambilan kesimpulan.
Dari eksperimen yang telah dilakukan,
dapat disimpulkan bahwa itik yang diberi pakan tepung keong kualitasnya lebih
baik daripada itik yang diberi pakan dedak. Dengan jumlah itik dan massa pakan
yang sama, itik yang diberi pakan tepung keong menghasilkan kuning telur yang
kejingga-jinggaan sedangkan telur yang dihasilkan dari itik yang diberi pakan
dedak menghasilkan kuning telur yang kualitas warna kuningnya agak lebih muda.
Warna kejinggga-jinggaan tersebut
diperoleh dari pakan yang berkualitas baik. Warna jingga dikarenakan mengandung
nutrisi yang tinggi, yaitu protein dan kalsium yang diperoleh dari tepung keong
yang mengandung banyak protein.
Oleh karena itu, banyak peternak yang memilih untuk
memberi pakan dengan tepung keong selain kualitas telurnya lebih
baik,nutrisinya lebih tinggi, serta daya jualnya lebih tinggi daripada telur
yang tidak diberi pakan tepung keong.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar